
Koalisi Tolak Pelecehan Seksual Adakan Aksi Virtual: Menyamakan Persepsi Terkait Kekerasan Seksual
Tegalboto –Selasa (13/4) Koalisi Tolak Pelecehan Seksual mengadakan Aksi Virtual: #UNEJSPEAKUP melalui Zoom Meeting. Aksi ini bertujuan untuk menyamakan persepsi publik terkait kasus kekerasan seksual yang terjadi di Universitas Jember. Sebuah respon atas terlambatnya (lagi) regulasi dari rektorat dalam mencegah kekerasan seksual selepas kasus #KamiRuri. Hingga menyebabkan terjadinya kasus baru, yaitu #SuaraUntukNada. Aksi dimulai pukul…